Review Makanan Kucing Kering Life Cat Dry Food

Holla Cat Lovers~

Kali ini Mimin akan review salah satu makanan kucing kering dari China yaitu Life Cat~

Yuk langsung aja swipe up kebawah~

Penampakan dan Kemasan Produk
Berikut ini adalah penampakan dari Makanan Kucing Life Cat :

Life Cat Dry Food ini memiliki kemasan freshpack karung 20 Kg, dan kemasan repack 1 Kg.

Rasa Yang Tersedia
Sepertinya rasa dari Life Cat ini adalah Chicken atau ayam, karena Mimin melihat dari bahan dasarnya yaitu Ayam.

Bentuk dan Tekstur Kibbles
Bentuk kibbles dari Life Cat Dry Food ini adalah segitiga dan teksturnya berminyak serta baunya yang menyegak.

Kandungan dan Bahan-bahan Nutrisi
Berikut ini adalah kandungan dan bahan-bahan nutrisi yang terkandung dalam Life Cat Dry Food :

Ingredients :
Chicken, Chicken Meal, Fish Meal, Corn, Soybean Meal, Wheat, Yeast, Deep Sea Fish Oil, Chicken Fat, Glucosamine, Taurine, Complex Vitamin and Chelated Minerals, Yucca Extract, Amino Acid, Methionine, Vitamin B12, Supplement, Vitamin D Supplement, Vitamin A Supplement, Vitamin E Supplement.
Terjemahannya :
Ayam, Tepung Ayam, Tepung Ikan, Jagung, Tepung Kedelai, Gandum, Ragi, Minyak Ikan Laut Dalam, Lemak Ayam, Glukosamin, Taurin, Vitamin Kompleks dan Mineral Khelat, Ekstrak Yucca, Asam Amino, Metionin, Vitamin B12, Suplemen, Vitamin D Suplemen, Suplemen Vitamin A, Suplemen Vitamin E.

Guaranteed Analysis :
Crude Protein > 28%
Crude Fat > 10%
Crude Fiber < 5%
Crude Ash < 10%
Calcium >0,9%
Total Phosphorus > 0,8%
Lysine > 0,7%
Moisture < 10%

Adakah Kemasan Repack?
Ya, Radio Kucing menyediakan repack 1 Kg dari kemasan freshpack karungan 20 Kg tersebut

Testimoni
Berikut ini adalah beberapa testimoni dari Cat Lovers yang sudah mencoba Life Cat Dry Food :
Harga?
Untuk saat ini Life Cat Dry Food ini rata-rata berkisar Rp. 20.000 - Rp. 32.000 aja nih Cat Lovers...
Untuk di Radio Kucing sendiri, harga Life Cat Dry Food : Shopee - Tokopedia

Kesimpulan dan Mengapa Merekomendasikan Produk Ini
Life Cat Dry Food ini memang berasal dari China, namun menggunakan brand ambassador dari Indonesia. Bahkan di kemasan depannya ada chibi dari artis kenamaan yaitu Baim Wong. Oh iya, Mimin belum membahas mengenai kelebihan dari Life Cat Dry Food : 
- Baik untuk pencernaan kucing
- Meningkatkan daya tahan tubuh
- Menyehatkan pertumbuhan otot-otot kucing
- Menyehatkan kulit kucing dan meningkatkan kekebalan tubuh kucing

Gimana nih Cat Lovers? tertarik untuk mencoba Life Cat Dry Food?

Yuk langsung aja Whatsapp ke Radio Kucing untuk bertanya seputar produk diatas ya!

Selebihnya, Cat Lovers bisa melihat sekilas cuplikan dari Life Cat Dry Food ini di Instagram Radio Kucing : disini

Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Cat Lovers semua-muanyah :)
Oiya, tulisan ini berasal dari pengalaman pribadi Tim Radio Kucing.

Sincerly,
Tim Radio Kucing

NB : Bagi yang akan mengambil/mengutip/copy paste/copas postingan/tulisan dari Radio Kucing, harap menyertakan Radio Kucing sebagai sumber (beserta link-nya). Terimakasih. 

========================

Ingin belanja makanan kucing, obat-obatan, kandang, vitamin, aksesoris, dan perlengkapan kucing lainnya dengan harga murah dan aman? Kunjungi Toko Juwies Radio Kucing ya! :)

Klik pada gambar untuk langsung mengunjungi! :)

Makaciw!
Salam Paw Paw Paw Si Belang ~

Comments

Popular posts from this blog

Yuk Cari Tahu Perbedaan Kuku Kucing Dan Kuku Anjing!

Review Makanan Kucing Kering Kitchen Flavor Grain Free Adult

Review Makanan Kucing Maxi Premium Cat Food

Review Makanan Kucing Kering Beauty Gold Persian Cat Food

Review Makanan Kucing Kering Furlove All Life Stages Series!

Review Makanan Kucing Kering : Lezato Tuna