Rekomendasi Makanan Kucing Dibawah Dua Puluh Ribu Di Radio Kucing!

Holla Cat Lovers!

Kali ini Mimin akan merekomendaskan beberapa produk makanan kucing kering dibawah harga dua puluh ribu yang tersedia di Radio Kucing. Yuk langsung aja kita bahas dibawah~


Berikut ini adalah produk-produk makanan kucing kering dibawah dua puluh ribu, diantaranya :
  1. Lezato rasa Tuna
    Yang pertama ada Lezato rasa Tuna. Produk dari produsen ternama yaitu Perfect Companion Group (PCG), produsen dari Me-O, CatChoize, SmartHeart, dll. Lezato rasa Tuna ini memiliki kemasan freshpack karungan 20 Kg dan kemasan repack 1 Kg menggunakan plastik polos dari pabriknya. Di Radio Kucing sendiri, Lezato rasa Tuna ini bisa didapatkan melalui : Shopee - Tokopedia

  2. Chester rasa Tuna
    Yang kedua ada Chester rasa Tuna, berasal dari perusahaan ternama yang sama dengan Bolt. Chester Cat Food di formulasikan untuk memenuhi nutrisi standar Profil Nutrisi makanan kucing yang disahkan oleh AAFCO. Dan Chester rasa Tuna ini tidak mengandung pork atau babi, loh. Di Radio Kucing sendiri Chester rasa Tuna ini bisa didapatkan melalui : Shopee - Tokopedia

  3. Excel

    Yang ketiga ada Excel, berasal dari perusahaan ternama Japfa. Excel ini hanye memiliki kemasan freshpack karungan 20 Kg dan kemasan freshpack 500 Gr. Juga memiliki dua varian rasa dengan varian kibbles yang berbeda-beda. Untuk kemasan oranye ada rasa Ayam Tuna dengan bentuk kibbles segitiga. Untuk varian Tuna ini kemasan hijau dengan kibbles donat sedangkan kemasan ungu kibblesnya bentuk ikan. Di Radio Kucing sendiri, Excel ini bisa didapatkan melalui Shopee - Tokopedia

  4. Felibite

    Yang keempat ada Felibite, dari perusahaan ternama PT. Matahari Sakti. Felibite ini mempunyai kemasan freshpack karungan 20 dan kemasan freshpack 500 Gr. Felibite juga memiliki tiga varian rasa, yaitu Tuna, Salmon Mentai, dan Tuna O Toro. Oh iya, Felibite ini bekerja sama dengan kartun ternama dari Sanrio yaitu Hello Kitty. Di Radio Kucing sendiri, Felibite ini bisa didapatkan melalui : Shopee - Tokopedia.

  5. Kadofu rasa Tuna

    Yang kelima ada Kadofu dengan rasa Tuna, yang memiliki kemasan freshpack karungan 20 Kg dan freshpack 400 Gr. Kadofu ini bisa dikonsumsi untuk semua usia kucing alias all stage. Kibblesnya yang gak terlalu besar sehingga pas untuk dikonsumsi anak kucing. Di Radio Kucing sendiri Kadofu ini bisa didapatkan melalui : Shopee - Tokopedia

  6. Mister Puss rasa Salmon

    Yang keenam ada Mister Puss rasa Salmon yang memiliki kemasan freshpack karungan 20 Kg dan kemasan freshpack 500 Gr. Mister Puss ini semua mayoritas kucing suka dan cocok untuk semua kucing. Mister Puss ini bisa didapatkan di Radio Kucing melalui : Shopee - Tokopedia

  7. Nice rasa Tuna dan Seafood

    Dan terakhir ada Nice dengan rasa Tuna dan Seafood. Nice ini juga mempunyai kemasan freshpack karungan 20 Kg dan kemasan repack 1 Kg. Nice ini memiliki bentuk kibbles kecil dan renyah. Di Radio Kucing sendiri Nice rasa Tuna dan Seafood ini bisa didapatkan melalui : Shopee - Tokopedia.
Itulah beberapa produk makanan kucing dengan harga yang sangat ekonomis. Cat Lovers pakai produk yang mana nih? Kalau Mimin sendiri pakai Mister Puss, hihihi.

Yuk langsung aja Whatsapp ke Radio Kucing untuk bertanya seputar produk diatas ya!

Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Cat Lovers semua-muanyah :)
Oiya, tulisan ini berasal dari pengalaman pribadi Tim Radio Kucing.

Sincerly,
Tim Radio Kucing

NB : Bagi yang akan mengambil/mengutip/copy paste/copas postingan/tulisan dari Radio Kucing, harap menyertakan Radio Kucing sebagai sumber (beserta link-nya). Terimakasih. 

========================

Ingin belanja makanan kucing, obat-obatan, kandang, vitamin, aksesoris, dan perlengkapan kucing lainnya dengan harga murah dan aman? Kunjungi Toko Juwies Radio Kucing ya! :)

Klik pada gambar untuk langsung mengunjungi! :)

Makaciw!
Salam Paw Paw Paw Si Belang ~

Comments

Popular posts from this blog

Yuk Cari Tahu Perbedaan Kuku Kucing Dan Kuku Anjing!

Review Makanan Kucing Kering Kitchen Flavor Grain Free Adult

Review Makanan Kucing Maxi Premium Cat Food

Review Makanan Kucing Kering : Lezato Tuna

Review Makanan Kucing Kering Beauty Gold Persian Cat Food

Review Makanan Kucing Kering Furlove All Life Stages Series!