Yuk Kenali Jenis-Jenis Vaksin Pada Si Kucing!

Holla Cat Lovers!

Vaksin kucing terbagi dalam dua kategori, yaitu vaksin inti (vaksin yang diberikan pada semua kucing) dan vaksin non-inti (vaksin yang diberikan pada kucing yang berisiko terkena penyakit tertentu).

Dilansir dari berbagai sumber, ini dia beberapa jenis vaksin inti yang perlu Cat Lovers ketahui, diantaranya :
  • Vaksin Rabies
  • Vaksin F4 atau Tetracat (vaksin untuk mencegah Feline Panleukopenia, Feline Rhinotracheitis, Felinie Calicivirus, dan Chlamydia)
Ada juga beberapa Vaksin non-inti yang biasanya direkomendasikan untuk kucing yang berisiko tinggi terkena penyakit tertentu, seperti :
  • Vaksin Chlamydophila Felis,
  • Vaksin Feline Leukemia,
  • Vaksin Bordetella Bronchiseptica, dan
  • Vaksin Feline Immunodeficiency Virus.
Nah, buat Cat Lovers yang mau cari informasi mengenai vaksin, vaksin subsidi, atau serangkaian vaksin gratis. Jangan lupa untuk pantengin terus dan stay tune di Instagram story Radio Kucing!

Oh iya, informasi ini juga bis Cat Lovers lihat berupa video dari Instagram Radio Kucing dibawah ini :
Yuk lengkapi kebutuhan si kucing dengan berbelanja di Radio Kucing!

Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Cat People semuanyah!!
Oiya, sumber tulisan ini berasal dari berbagai artikel di internet dan pengalaman pribadi Tim Radio Kucing.

Sincerly,
Tim Radio Kucing.

NB : Bagi yang akan mengambil/mengutip/copy paste/copas postingan/tulisan dari Radio Kucing, harap menyertakan Radio Kucing sebagai sumber (beserta link-nya). Terimakasih. 

========================

Ingin belanja makanan kucing, obat-obatan, kandang, vitamin, aksesoris, dan pengrlengkapan kucing lainnya dengan harga murah dan aman? Kunjungi Toko Juwies Radio Kucing ya! :)

Klik pada gambar untuk langsung mengunjungi! :)
Makaciw!
Salam Paw Paw Paw Si Belang ~

Comments

Popular posts from this blog

Yuk Cari Tahu Perbedaan Kuku Kucing Dan Kuku Anjing!

Review Makanan Kucing Kering Kitchen Flavor Grain Free Adult

Review Makanan Kucing Maxi Premium Cat Food

Review Makanan Kucing Kering Beauty Gold Persian Cat Food

Review Makanan Kucing Kering Furlove All Life Stages Series!

Review Makanan Kucing Kering : Lezato Tuna