Posts

Showing posts from August, 2022

Mata Si Kucing Berair! Kira-Kira Kenapa Ya?

Image
Holla Cat Lovers! Air mata berperan penting untuk menjaga mata agar tetap lembab dan menghilangkan debu atau partikel kecil yang masuk ke dalam mata kucing. Namun, jika air mata dikeluarkan secara berlebihan yang menyebabkan mata berair, itu artinya mata sedang mengalami masalah kesehatan. Pada kucing, mata berair bisa menandakan bahwa mereka sedang mengalami infeksi mata seperti Konjungtivitis. Infeksi ini bisa membuat kucing merasa tidak nyaman, sakit, atau membuat area di sekitar mata kucing merah dan membengkak. Mata berair pada kucing juga bisa disebabkan oleh beberapa hal seperti infeksi pada mata, flu kucing, alergi, ulkus mata, sampai epifora. Oh iya, informasi ini juga bisa dilihat berupa video dari Instagram Radio Kucing dibawah ini : Yuk lengkapi kebutuhan si kucing dengan berbelanja di Radio Kucing! Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Cat People semuanyah!! Oiya, sumber tulisan ini berasal dari berbagai artiket di internet dan pengalaman pribadi. Sincerly, Tim Radio Kucing.

Let's Play With Om Belang, Meow!

Image
Annyeonghaseyo Cat Lovers! Udah lama nih kita gak main-main sama Om Belang, hihihi. Kali ini Mimin bawa satu games teka-teki ala labirin. Yuk bantu Om Belang cari litter boxnya, keburu kebelet, huhuhu. Kalau jawabannya Mimin sih A, gimana Cat Lovers yang lain? Jangan sampai tersesat ya, hehehe. Yuk lengkapi kebutuhan si kucing dengan berbelanja di Radio Kucing! Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Cat People semuanyah!! Oiya, sumber tulisan ini berasal dari berbagai artiket di internet dan pengalaman pribadi. Sincerly, Tim Radio Kucing. NB : Bagi yang akan mengambil/mengutip/copy paste/copas postingan/tulisan dari Radio Kucing, harap menyertakan Radio Kucing sebagai sumber (beserta link-nya). Terimakasih.  ======================== Ingin belanja makanan kucing, obat-obatan, kandang, vitamin, aksesoris, dan pengrlengkapan kucing lainnya dengan harga murah dan aman? Kunjungi Toko Juwies Radio Kucing ya! :) Klik pada gambar untuk langsung mengunjungi! :) Makaciw! Salam Paw Paw Paw Si Belang

Selaput Mata Si Kucing Kelihatan Terus! Bahaya Gak Sih?

Image
Holla Cat Lovers! Masih seputar selaput putih yang terlihat di mata si kucing, nih. Kalau selaput putih pada mata si kucing terlihat terus, kira-kira bahaya gak ya? Yuk langsung aja kita bahas dibawah ini~ Selaput putih ini disebut Membran Niktitan. Membran Niktitan sendiri merupakan selaput pada mata kucing  yang bertugas untuk melindungi mata. Jika si kucing dalam keadaan baik atau sehat,  selaput ini tidak akan terlihat. Namun sebaliknya, jika selaput putih ini terlihat dan bahkan hampir menutup mata kucing, tandanya ada masalah pada kesehatan si kucing. Bebagai masalah kesehatan yang dapat terjadi jika selaput ini muncul diantaranya infeksi mata, demam, dehidrasi tau kekurangan cairan tubuh, dan adanya gangguan syaraf atau gangguan pencernaan pada si kucing! Oh iya, informasi ini bisa dilihat berupa video dari Instagram Radio Kucing dibawah ini : Yuk lengkapi kebutuhan si kucing dengan berbelanja di Radio Kucing! Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Cat People semuanyah!! Oiya, sumbe

Ayo Kita Tepok-Tepok Om Belang!

Image
Annyeonghaseyo Cat Lovers! Kali ini Mimin gak bakal bahas yang serius-serius dulu, hihihi. Kita akan main bareng sama Om Belang, challengenya tentang tepok-tepok Om Belang sambil ikutin lagu berikut ini. Kira-kira Tim Radio Kucing berhasil gak ya? Yuk kita lihat video berikut ini! Lengkapi kebutuhan si kucing dengan berbelanja di Radio Kucing! Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Cat People semuanyah!! Oiya, sumber tulisan ini berasal dari berbagai artiket di internet dan pengalaman pribadi. Sincerly, Tim Radio Kucing. NB : Bagi yang akan mengambil/mengutip/copy paste/copas postingan/tulisan dari Radio Kucing, harap menyertakan Radio Kucing sebagai sumber (beserta link-nya). Terimakasih.  ======================== Ingin belanja makanan kucing, obat-obatan, kandang, vitamin, aksesoris, dan pengrlengkapan kucing lainnya dengan harga murah dan aman? Kunjungi Toko Juwies Radio Kucing ya! :) Klik pada gambar untuk langsung mengunjungi! :) Makaciw! Salam Paw Paw Paw Si Belang ~

Cat Lovers Pernah Lihat Mata Kucing Tertutupi Selaput Putih? Kira-Kira Kenapa Ya?

Image
Holla Cat Lovers! Cat Lovers pernah gak sih, ngeliat mata kucing yang tertutupi oleh selaput putih? Padahal biasanya gak pernah terlihat. Kira-kira kenapa ya? Yuk cari jawabannya dibawah~ Selaput putih itu disebut Membran Niktitan. Membran Niktitan adalah selaput pada mata kucing yang bertugas untuk melindungi mata. Kira-kira, Membran Niktitan ini melindungi mata dari apa saja sih? Tunggu di postingan informasinya ya, Cat Lovers! Oh iya, informasi ini juga bisa dilihat berupa video dari Instagram Radio Kucing dibawah ini : Yuk lengkapi kebutuhan si kucing dengan berbelanja di Radio Kucing! Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Cat People semuanyah!! Oiya, sumber tulisan ini berasal dari berbagai artiket di internet dan pengalaman pribadi. Sincerly, Tim Radio Kucing. NB : Bagi yang akan mengambil/mengutip/copy paste/copas postingan/tulisan dari Radio Kucing, harap menyertakan Radio Kucing sebagai sumber (beserta link-nya). Terimakasih.  ======================== Ingin belanja makanan kucing

Rekomendasi Pasir Organik Tofu Yang Bisa Dibuang Ke Toilet!

Image
Holla Cat Lovers! Salah satu jenis pasir kan ada yang terbuat dari bahan organik, kaya kertas, tahu, gandum, wood pellet. Nah, disini Mimin akan merekomendasikan beberapa produk pasir yang bisa dibuang ke toilet, loh. Emangnya ada? Tentu ada dong! Berikut ini adalah beberapa produk pasir tofu soya, diantaranya : Pasir Animal Instinct Tofu pasir Animal Instinct wangi Blueberry dan Vanilla pasir Animal Instinct wangi Candy Pasir dengan merek Animal Instinct ini terbuat dari biji kedelai, dan sudah memiliki sertifikat Food Grade dan ISO 9001. Dengan tiga varian wangi untuk saat ini, yaitu Blueberry, Vanilla, dan Candy. Cat Lovers bisa mendapatkannya di Radio Kucing melalui : Shopee - Tokopedia Pasir Tofu Soya Markotops Pasir Tofu Soya Markotops wangi Candy dan Charcoal Pasir Tofu Soya Markotops wangi Cappucino dan Strawberry Pasir Tofu Soya wangi Lavender dan Greentea Pasir Tofu Soya Markotops ini juga terbuat dari soybean (kedelai) dan tofu (tahu) yang organik yang  Biograndeable & t