Macam-Macam Pasir Kucing!

Holla Cat Lovers!

Pasir kucing menjadi salah satu perlengkapan yang perlu dimiliki untuk menampung pup si kucing.

Terdapat beberapa macam pasir yang bisa Cat Lovers pilih, diantaranya :
  1. Pasir Zeolit

    Pasir ini terbuat dari batuan zeolit yang telah dipecahkan menjadi kecil-kecil. Pasir ini biasanya tersedia dalam beberapa ukuran, dari yang halus hingga yang agak kasar.

  2. Pasir Bentonite (Gumpal)

    Sesuai dengan namanya, pasir ini akan menggumpal ketika terkena air pipis kucing, karena zat yang dapat menyerap air menjadi gumpalan pasir.

  3. Pasir Kristal
    sumber disini
    Disebut sebagai pasir krista; karena buliran-bulirannya yang mirip dengan kristal. Pasir ini realtif tidak berdebu, namun kurang cocok untuk anak kucing.

  4. Pasir Organik

    Pasir organik tidaklah terbuat dari pasir, melainkan beberapa macam bahan seperti kertas, serbuk kayu, jagung, tahu, atau gandum. Kelebihan pasir ini adalah menyerap bau secara alami dan bebas debu. Pasir ini ada beberapa jenis, salah satunya wood pellet dan pasir tofu.
Kalau kucing Cat Lovers pakai pasir jenis apa nih? Kalau kucing Mimin di toilet, hihihi. Oh iya, informasi ini juga Cat Lovers lihat berupa video dari instagram Radio Kucing disini :

Yuk lengkapi kebutuhan si kucing dengan berbelanja di Radio Kucing!

Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Cat People semuanyah!!
Oiya, sumber tulisan ini berasal dari berbagai artiket di internet dan pengalaman pribadi.

Sincerly,
Tim Radio Kucing.

NB : Bagi yang akan mengambil/mengutip/copy paste/copas postingan/tulisan dari Radio Kucing, harap menyertakan Radio Kucing sebagai sumber (beserta link-nya). Terimakasih. 

========================

Ingin belanja makanan kucing, obat-obatan, kandang, vitamin, aksesoris, dan pengrlengkapan kucing lainnya dengan harga murah dan aman? Kunjungi Toko Juwies Radio Kucing ya! :)

Klik pada gambar untuk langsung mengunjungi! :)
Makaciw!
Salam Paw Paw Paw Si Belang ~

Comments

Popular posts from this blog

Review Makanan Kucing Kering Kitchen Flavor Grain Free Adult

Yuk Cari Tahu Perbedaan Kuku Kucing Dan Kuku Anjing!

Review Makanan Kucing Kering Beauty Gold Persian Cat Food

Review Makanan Kucing Kering Furlove All Life Stages Series!

Review Makanan Kucing Kering : Lezato Tuna

Review Makanan Kucing Maxi Premium Cat Food