Berapa Lama Sih, Bulu Kucing Yang Botak Tumbuh Kembali?
Holla Cat Lovers!
Sama seperti manusia,bulu kucing yang dicukur habis memerlukan waktu untuk tubuh kembali sepenuhnya.
Bagi kucing yang punya bulu Short Hair, membutuhkan waktu sekitar 2-3 bulan. Sedangkan untuk kucing punya bulu Medium/Long Hair, membutuhkan waktu sekitar 3-6 bulan. Namun, cepat lambatnya bulu kucing bisa juga tergantung dari jenis ras dan kondisi kesehatan kucing secara menyeluruh.
Misalnya kalau si kucing sedang stres dan pola makannya tidak seimbang, kemungkinan proses pertumbuhan bulunya akan lambat. Namun sebaliknya, jika didukung dengan makan bernutrisi dan memiliki manfaat untuk kesehatan kulit dan bulu, maka pertumbuhan bulunya akan cepat.
Misalnya kalau si kucing sedang stres dan pola makannya tidak seimbang, kemungkinan proses pertumbuhan bulunya akan lambat. Namun sebaliknya, jika didukung dengan makan bernutrisi dan memiliki manfaat untuk kesehatan kulit dan bulu, maka pertumbuhan bulunya akan cepat.
Oh iya, informasi ini bisa Cat Lovers lihat berupa video dari Instagram Radio Kucing dibawah ini :
Yuk lengkapi kebutuhan si kucing dengan berbelanja di Radio Kucing!
Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Cat People semuanyah!!
Oiya, sumber tulisan ini berasal dari berbagai artikel di internet dan pengalaman pribadi Tim Radio Kucing.
Oiya, sumber tulisan ini berasal dari berbagai artikel di internet dan pengalaman pribadi Tim Radio Kucing.
Sincerly,
Tim Radio Kucing.
NB : Bagi yang akan mengambil/mengutip/copy paste/copas postingan/tulisan dari Radio Kucing, harap menyertakan Radio Kucing sebagai sumber (beserta link-nya). Terimakasih.
========================
Ingin belanja makanan kucing, obat-obatan, kandang, vitamin, aksesoris, dan pengrlengkapan kucing lainnya dengan harga murah dan aman? Kunjungi Toko Juwies Radio Kucing ya! :)
Comments
Post a Comment
Halo. Terimakasih telah mengunjugi Blog Radio Kucing. Mari berkomentar dgn bijak dan sharing pengalaman tentang Kucing, our adorable pets! :D