Gemes Banget! Kucing ini Mirip dengan Panda!
Bukan cuman hyuman saja yang bisa punya mata panda. Tapi kucing juga bisa loh!
Sempat viral di media sosial, dimana salah satu kucing di China mendapatkan perhatian warganet karena memiliki tanda wajah yang sangat unik, yaitu dua bintik hitam di atas matanya yang membuat kucing tersebut tampak seperti Panda. Apalagi, terdapat garis berbentuk kumis dibawah hidung nya, dan ekspresi cemberut yang terlihat sedih, seakan tidak menerima penampilannya yang sebenarnya sangat lucu dan menggemaskan.
Dengan penampilannya yang begitu unik, kucing tersebut berhasil menarik perhatian jutaan warganet dan menerima beragam komentar positif yang memuji keunikan dan kegemasan kucing tersebut.
Duh meng lucu banget sih kamu..
Oh iya, informasi ini Cat Lovers bisa lihat berupa video dari Instagram Radio Kucing di bawah ini :
Yuk, lengkapi kebutuhan si kucing dengan berbelanja di Radio Kucing!
Oiya, sumber tulisan ini berasal dari berbagai sumber dan pengalaman pribadi Tim Radio Kucing.
NB : Bagi yang akan mengambil/mengutip/copy paste/copas postingan/tulisan dari Radio Kucing, harap menyertakan Radio Kucing sebagai sumber (beserta link-nya). Terimakasih.
========================
Comments
Post a Comment
Halo. Terimakasih telah mengunjugi Blog Radio Kucing. Mari berkomentar dgn bijak dan sharing pengalaman tentang Kucing, our adorable pets! :D