Yuk Kenali Gejala Masalah Pencernaan Pada Si Kucing!
Holla Cat Lovers!
Sistem pencernaan si kucing memiliki keseimbangan yang baik dengan bakteri yang tepat untuk menjaga fungsinya. Namun, meski begitu si kucing juga dapat mengalami masalah pencernaan, loh. Kira-kira apa saja ya gejala nya? Yuk simak berikut ini!
Dilansir dari berbagai sumber, ini dia beberapa gejala masalah pencernaan pada si kucing :
Dilansir dari berbagai sumber, ini dia beberapa gejala masalah pencernaan pada si kucing :
- Muntah disertai bola bulu (hairball)
- Hilangnya nafsu makan
- Penurunan berat badan
- Diare atau sembelit
Jika Cat Lovers menemukan salah satu dari gejala tersebut pada si kucing, Cat Lovers bisa membawanya ke dokter hewan sesegera mungkin untuk mengidentifikasi penyebab kenapa si kucing bisa mengalami masalah pencernaan!
Yuk lengkapi kebutuhan si kucing dengan berbelanja di Radio Kucing!
Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Cat People semuanyah!!
Oiya, sumber tulisan ini berasal dari berbagai artikel di internet dan pengalaman pribadi Tim Radio Kucing.
Sincerly,
Tim Radio Kucing.
NB : Bagi yang akan mengambil/mengutip/copy paste/copas postingan/tulisan dari Radio Kucing, harap menyertakan Radio Kucing sebagai sumber (beserta link-nya). Terimakasih.
========================
Ingin belanja makanan kucing, obat-obatan, kandang, vitamin, aksesoris, dan pengrlengkapan kucing lainnya dengan harga murah dan aman? Kunjungi Toko Juwies Radio Kucing ya! :)
Comments
Post a Comment
Halo. Terimakasih telah mengunjugi Blog Radio Kucing. Mari berkomentar dgn bijak dan sharing pengalaman tentang Kucing, our adorable pets! :D