Macam-macam Bentuk Muka Kucing!

Hallow Cat Lovers! 

Tahukah kamu? Kalau kita perhatiin muka si kucing itu ternyata beda-beda, loh!

  1. Kucing berwajah bulat!
    Kucing ini biasanya punya pipi tembam dan mata besar yang bikin hati kita meleleh, gemes pengen uyel-uyel sampai gigit-gigit pipinya! Biasanya kucing ini tuh santai, ramah dan cocok banget jadi patner mager-mageran dirumah!
  2. Kucing berwajah segitiga!
    Hidung dan mulutnya yang agak maju bikin bentuk mukanya kayak segitiga tajam, mirip kucing Siam. Mereka juga terkenal super friendly dan suka banget interaksi. Mereka juga selalu memastikan semua orang di rumah tahu kapan waktunya makan atau kapan mereka lagi cari perhatian.
  3. Kucing berwajah datar alias kucing pesek!
    Dengan ekspresi yang sering terlihat jutek dan punya aura "bossy", kucing ini jadi kelihatan kayak lagi nge-judge hidup kamu. Tapi jangan tertipu sama tampang masamnya, karena sebenarnya mereka super manja dan diam-diam suka banget dipeluk-peluk dan dimanja!!

Oh iya, informasi ini Cat Lovers bisa lihat berupa video dari Instagram Radio Kucing dibawah ini :

Yuk, lengkapi kebutuhan si kucing dengan berbelanja di Radio Kucing!

Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Cat People semuanyah!!
Oiya, sumber tulisan ini berasal dari berbagai sumber dan pengalaman pribadi Tim Radio Kucing.

Sincerly,
Tim Radio Kucing.

NB : Bagi yang akan mengambil/mengutip/copy paste/copas postingan/tulisan dari Radio Kucing, harap menyertakan Radio Kucing sebagai sumber (beserta link-nya). Terimakasih. 

========================

Ingin belanja makanan kucing, obat-obatan, kandang, vitamin, aksesoris, dan pengrlengkapan kucing lainnya dengan harga murah dan aman? Kunjungi Toko Juwies Radio Kucing ya! :)

Klik pada gambar untuk langsung mengunjungi! :)
Makaciw!
Salam Paw Paw Si Belang~

Comments

Popular posts from this blog

Review Cat Food dari Petour yaitu Bite of Wild & Mr. Vet!

Review Makanan Kucing Maxi Premium Cat Food

Review Makanan Kucing Kering Kitchen Flavor Grain Free Adult

Review Makanan Kucing Beauty Cat Food Premiu. Produk lokal, kibble gampang dilibas!

Review Makanan Kucing Equilibrio Kitten

Review Makanan Kucing Kering Beauty Gold Premium Cat Food (Versi Update 2023)!